Rabu, 03 Januari 2018

3 PERKARA

Setelah orang wafat putus hubungannya di dunia, kecuali ada 3 perkara yg Allah SWT masih terima yaitu : amalannya waktu masih hidup, ilmunya yg bermanfaat dan anak anaknya yg sholeh selalu mendo'akan kedua orang tuannya. Kematian itu pasti  tetapi hidup adalah pilihan.
Semoga Pantiasuhan ini sebagai amal jariyah pendiri yaitu Eyang Raden Mas Suryowinoto.

Diadakan lembaga sosial Pantiasuhan Putra Islam  ini adalah untuk memenuhi perintah Allah SWT  untuk menyantuni anak yatim seperti dalam Al Quran surat al Ma’un  ayat 1,2, dan 3 

Dismping itu, diadakannya PAY ini adalah untuk  membantu  tugas pemerintah  seperti yang tertuang dalam UUD 1945 yaitu untuk memelihara fakir miskin dan anak terlanatar yang menjadi tanggung jawab negara.

Adapun tujuan dari diadakknya PAY ini adalah untuk mengatarakan anakak yatim piatu maupun anak terlanatar  menuju keadaan yang lebih baik  yang pada akhirnya anak bersangkutan  dapat mandiri dengan bekal pendidikan, ketrampilan , dan  agama. 

PAY putra Islam (dari masa-ke masa)
Pay Putri Islam (Tahun 1971)
PAY Putra Islam (tahun 1973)
Pay Putra Islam (tahun  1977)
Pay Putra Islam (tahun  1981)
Pay Putra Islam (tahun  1999)
Pay Putra Islam (tahun  2006)
Pay Putra Islam (tahun  2010)
Pay Putra Islam (tahun  2013)
Pay Putra Islam (tahun  2017)

1 komentar: